Masa transisi dari pembelajaran online ke sekolah tatap muka menciptakan tantangan ekstra pasca PPKM. Tak jarang, hal tersebut menimbulkan masalah seperti drama para orang tua tentang kekhawatirannya menyekolahkan anak kembali. Untuk itu, pelajari apa yang dapat dilakukan guru dan orang tua demi membantu anak-anak berhasil menjalani masa transisi ini. Sekolah
Read Full
Apa tujuan belajar sesungguhnya? Menjadi anak yang pintar? Agar cita-cita terwujud dengan baik? Atau untuk mendapatkan penghargaan dari orang lain? Apapun tujuannya, belajar hendaklah dilakukan dengan teknik dan strategi yang tepat. Jangan hanya rajin belajar, tapi Anda tidak mengerti seperti apa teknik belajar cerdas yang harus dipahami dan dipraktikkan. Dengan
Read Full
Setiap orang memiliki cara belajar yang berbeda-beda. Namun, tidak semua cara belajar tersebut harus diterapkan. Alasannya, salah kaprah cara belajar pasti terjadi dan mesti diperbaiki sebelum menjadi kebiasaan belajar. Kenali enam salah kaprah cara belajar berikut untuk memudahkan Anda menyerap pembelajaran dengan baik kedepannya. Salah Kaprah Cara Belajar 1: Sistem
Read Full
Tidak dapat dipungkiri bahwa belajar online membuat semua pekerjaan terkesan menumpuk. Anda harus membuat ringkasan, mengerjakan kuis, presentasi, hingga pekerjaan rumah di hari yang sama. Belum lagi kerja kelompok dan tugas membuat video. Semuanya membuat Anda mesti menguasai cara mengatur waktu belajar online yang efektif. Lebih lagi godaan belajar online
Read Full
Setelah hampir dua tahun menjalankan sekolah online, kini pemerintah sudah mengeluarkan aturan baru tentang sekolah tatap muka. Sehingga, sebagian besar sekolah di Indonesia telah memulai aktivitasnya kembali. Akan tetapi, kekhawatiran orang tua dan guru terkadang membuat semuanya berjalan dengan keraguan. Untuk itu, seluruh pihak harus memperhatikan anak-anak agar tetap terjaga
Read Full
Masalah ekonomi tidak boleh menjadi penghalang untuk bisa meraih gelar sarjana. Anda dapat melakukan survei terlebih dahulu tentang universitas negeri termurah di Indonesia. Namun, cek juga tentang jurusan apa yang ditawarkan. Anda boleh menyesuaikan anggaran, namun pertimbangkan kemampuan yang Anda miliki. Universitas Negeri Termurah di Indonesia Saat ini, pembayaran biaya
Read Full
Seperti apa kriteria sekolah terbaik itu? Gelar sekolah terbaik dapat diperoleh berdasarkan beberapa kategori tertentu. Salah satunya didasarkan pada perolehan nilai UTBK (Ujian Tulis Berbasis Komputer). SMA terbaik di Depok berdasarkan nilai UTBK 2021 berikut dapat dijadikan rekomendasi untuk Anda yang sedang membutuhkan referensi. Lebih lagi jika ini diperuntukkan bagi
Read Full
Tidak dapat dipungkiri bahwa Jakarta mengantongi banyak list Sekolah Menengah Atas terbaik. Meskipun demikian, Anda bisa menemukan perbandingannya berdasarkan rate ujian akhir setiap sekolah. Anda bisa mengecek daftar SMA terbaik di Jakarta Berdasarkan NIlai UTBK 2021 melalui ulasan berikut ini. Bagaimana Sistem Penilaian SMA Terbaik di Jakarta Berdasarkan UTBK 2021?
Read Full
Jika Anda ingin menyekolahkan anak di Banten dan sekitarnya, lakukan survei terlebih dahulu. Karena setiap orang tua pasti menginginkan yang terbaik bagi buah hatinya. Lebih lagi itu tentang memilih sekolah tingkat atas. Anda bisa mengecek SMA terbaik di Banten berdasarkan nilai UTBK 2021. Seperti Apa Kriteria SMA Terbaik di Banten
Read Full
Menurut Waterford.org, organisasi yang bertujuan untuk mengusahakan akses pendidikan seumur hidup bagi anak, mengatakan bahwa peran guru dan orang tua dalam pendidikan anak bertanggung jawab secara penuh dengan bekerja sama mendidik siswa demi mencapai tujuan pendidikannya. Itulah kenapa di dalam proses pendidikan, dibutuhkan komitmen orang tua dan guru demi mencapai
Read Full